Siska Ika Putri
Siska Ika Putri
Online
Halo 👋
Ada yang bisa dibantu?

"Waktu"

Senin, 20 Oktober 2025. Upacara bendera dengan pelaksana kelas VIII.1 pembina Ibu Ainul Mardiah, S.Pd berjalan dengan lancar. meski cuaca cukup mendung tapi tidak memberikan pengaruh yang begitu berarti. dalam amanatnya untuk seluruh peserta upacara senin ini, Ibu Ainul berpesan pentingnya kita untuk menghargai waktu. salah satu dalam hidup kita yang tidak akan pernah kembali adalah waktu. jika kita tidak bisa memamfaatkanya mengisinya dengan baik maka ia akan pergi begitu saja. 

seperti halnya waktu lapang, jika waktu tidak dimaksimalkan seperti halnya untuk belajar dengan baik, maka akan butuh waktu yang banyak untuk mengejar pelajaran yang telah berlalu. adanya hasil sumatif yang telah ananda terima sejogya sudah menjadi bahan renungan dalam memamfaatkan waktu yang ada. apakah sudah terisi dengan baik atau malah sebaliknya. 



Berbagi